Cara membuat Garnish bentuk burung dari wortel
>> Wednesday, August 03, 2011
Masih soal Garnish. Garnish lagi, garnish lagi...moga teman-teman gak bosan deh :)
Kali ini narti mencoba membuat Garnish dari wortel berbentuk burung. Lihat gambar garnish di bawah ini! gimana? tertarik untuk membuatnya?
Untuk membuat Garnish bentuk burung kali ini, bahan-bahan yang diperlukan adalah:
- 1 buah wortel ukuran besar (kalau wortelnya kecil, diperlukan 2 buah wortel)
- telenan (alas untuk memotong)
- pisau
- cabe merah
- tusuk gigi secukupnya
Cara membuat Garnish wortel bentuk burung sebagai berikut:
1. Potong wortel untuk badan, leher, kepala, paruh, ekor, sayap. Sayapnya lupa, jadi gak kephoto :)
Bentuk sedemikian rupa, sehingga mirip bagian-bagian badan burung. Agak sulit sih, tapi bukan berarti tidak bisa kan?
2. Pasangkan bagian-bagian tadi dengan bantuan tusuk gigi.
Beri irisan cabe merah untuk mata burung.
Beri potongan wortel sebagai alas agar bisa ditaruh atau berdiri.
3. Untuk sayap bisa dengan cara di ukir atau dengan tambahan seperti gambar di samping.
Garnish wortel bentuk burung ini siap dipakai untuk menghias masakan Anda. Untuk menghias tumpeng juga boleh.
Ini bentuk burung atau ayam ya? narti buat bentuknya gak proporsional, hihi...wis gapapa deh, mirip dikit :D (maksa).
Untuk mata bisa menggunakan biji kedelai hitam, tapi aku gak pakai, masa beli kedelai sekilo cuma dipakai 2 biji doang? :)
Contoh garnish, gambar bentuk-bentuk aneka garnish dan cara membuat garnish yang lain bisa dilihat disini http://dapurpunyaku.blogspot.com/search/label/Garnish
Semoga bermanfaat!
Kali ini narti mencoba membuat Garnish dari wortel berbentuk burung. Lihat gambar garnish di bawah ini! gimana? tertarik untuk membuatnya?
Gambar garnish wortel
Untuk membuat Garnish bentuk burung kali ini, bahan-bahan yang diperlukan adalah:
- 1 buah wortel ukuran besar (kalau wortelnya kecil, diperlukan 2 buah wortel)
- telenan (alas untuk memotong)
- pisau
- cabe merah
- tusuk gigi secukupnya
Cara membuat Garnish wortel bentuk burung sebagai berikut:
1. Potong wortel untuk badan, leher, kepala, paruh, ekor, sayap. Sayapnya lupa, jadi gak kephoto :)
Bentuk sedemikian rupa, sehingga mirip bagian-bagian badan burung. Agak sulit sih, tapi bukan berarti tidak bisa kan?
2. Pasangkan bagian-bagian tadi dengan bantuan tusuk gigi.
Beri irisan cabe merah untuk mata burung.
Beri potongan wortel sebagai alas agar bisa ditaruh atau berdiri.
3. Untuk sayap bisa dengan cara di ukir atau dengan tambahan seperti gambar di samping.
Garnish wortel bentuk burung ini siap dipakai untuk menghias masakan Anda. Untuk menghias tumpeng juga boleh.
Ini bentuk burung atau ayam ya? narti buat bentuknya gak proporsional, hihi...wis gapapa deh, mirip dikit :D (maksa).
Untuk mata bisa menggunakan biji kedelai hitam, tapi aku gak pakai, masa beli kedelai sekilo cuma dipakai 2 biji doang? :)
Contoh garnish, gambar bentuk-bentuk aneka garnish dan cara membuat garnish yang lain bisa dilihat disini http://dapurpunyaku.blogspot.com/search/label/Garnish
Semoga bermanfaat!
Share to your friends:
6 comments:
ini kalo liatnya wortelnya ukurannya kudu gede yah.. secara kalo nggak gede, baru mau bikin badan aja udah susah. hehehe.. piso kudu tajem juga yang jelas.
mau makan jadi sayang dong, kan bentuknya bagus
wah...kalo yang beginian bukan untuk dimakan, kasian yang mbuat tuh...
tampaknya susah ya Mbak...
soalnya keci kecil gitu
tusuk giginya juga harus dikecilin ya Mbak?
lucu banget bentuknya,,
tpi gmn cara bkin bgian perutnya ya,,kan wortel yg ukurannya besar jarang di temuinyya
keyen bgt bentuknya !
jadi pengen bikin di rumah :)
Post a Comment