Tropical Fruit Puree Recipe
>> Monday, April 02, 2012
Bubur susu untuk anak usia 6 bulan keatas, variasi bubur susu untuk batita, mengenalkan bubur susu sebagai MPASI. Berikut ini resep Tropical Fruit Puree selengkapnya.
Bahan:
* 30 gr NESTLE BUBUR BAYI Pisang dan Susu
* 75 ml Air hangat
* 25 gr pepaya bangkok, dihaluskan
Cara membuat:
* Larutkan NESTLE BUBUR BAYI Pisang dan Susu dengan air hangat, tambahkan pepaya yang sudah dihaluskan, aduk rata.
* Sajikan segera.
Untuk 1 porsi
Nilai gizi per porsi:
Energi: 143 Kkal
Protein: 4,7 g
Lemak: 2,7 g
Karbohidrat: 24,9 g
TIP
1. Pemberian MPASI sebaiknya dilakukan secara bertahap mulai usia 6 bulan. Pada tahap awal ini, sebaiknya mulailah dengan memberikan makanan padat pertama satu rasa dengan tekstur yang halus (Tahap 1), kemudian diikuti dengan pengenalan variasi rasa (Tahap 2).
2. Berikan si kecil bekal yang cerdas melalui pola makan seimbang; cukup karbohidrat, protein, lemak, vitamin, dan mineral agar tumbuh kembangnya lebih optimal.
Diambil dari tabloid nakita
Semoga bermanfaat!
Bahan:
* 30 gr NESTLE BUBUR BAYI Pisang dan Susu
* 75 ml Air hangat
* 25 gr pepaya bangkok, dihaluskan
Cara membuat:
* Larutkan NESTLE BUBUR BAYI Pisang dan Susu dengan air hangat, tambahkan pepaya yang sudah dihaluskan, aduk rata.
* Sajikan segera.
Untuk 1 porsi
Nilai gizi per porsi:
Energi: 143 Kkal
Protein: 4,7 g
Lemak: 2,7 g
Karbohidrat: 24,9 g
TIP
1. Pemberian MPASI sebaiknya dilakukan secara bertahap mulai usia 6 bulan. Pada tahap awal ini, sebaiknya mulailah dengan memberikan makanan padat pertama satu rasa dengan tekstur yang halus (Tahap 1), kemudian diikuti dengan pengenalan variasi rasa (Tahap 2).
2. Berikan si kecil bekal yang cerdas melalui pola makan seimbang; cukup karbohidrat, protein, lemak, vitamin, dan mineral agar tumbuh kembangnya lebih optimal.
Diambil dari tabloid nakita
Semoga bermanfaat!
Share to your friends:
0 comments:
Post a Comment